TEMA, SUBTEMA DAN MAKNA LOGO PERINGATAN HARI KESEHATAN NASIONAL 2018
TEMA : Aku Cinta Sehat
SUBTEMA : Ayo Hidup Sehat Mulai dari Kita
LOGO :
Makna Logo
Simbol orang mempunyai arti positif, seperti ekspresi orang senang, gembira dan energik. Warna merah mempunyai arti semangat yang tinggi, berani dan bertanggung jawab.
Diharapkan melalui HKN ke-54, masyarakat lebih bersemangat untuk melakukan gerakan hidup sehat dalam kehidupan sehari-hari sebagai upaya mewujudkan Indonesia Sehat.
SMK NUSAPUTERA 2
Link yang penting diketahui
_____________________________________________________________________
Website Direktorat Pembinaan SMK, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Jakarta
Tidak ada komentar:
Posting Komentar